Struktur Organisasi ASEAN

Edukasippkn.com - Susunan organisasi ASEAN kini telah banyak mengalami pengembangan dan penyempurnaan dibanding pada masa awal berdirnya.

Pada awalnya, struktur organisasi ASEAN yang didasarkan pada Deklarasi Bangkok terdiri atas Sidang Tahunan Para Menteri, Standing Committee, Komisi-komisi Tetap dan Komisi-komisi Khusus, dan Sekretariat Nasional ASEAN pada setiap ibukota negara-negara anggota.

Namun setelah KTT ASEAN di Bali tahun 1976, struktur organisasi ASEAN diubah menjadi berikut ini:

1)   ASEAN Summit.
2)   ASEAN Ministerial Meeting (AMM), yaitu sidang para Menteri Luar Negeri ASEAN.
3)   ASEAN Economic Ministers (AEM), yaitu sidang para Menteri Ekonomi.
4)   ASEAN Finance Ministers Meeting (AFMM), yaitu sidang Menteri Keuangan ASEAN.
5)   Others ASEAN Ministerial Meeting, yaitu sidang para Menteri nonekonomi.
6)   ASEAN Standing Committee (ASC).
7)   Senior Economic Officials Meeting (SEOM), Senior Officials Meeting (SOM), ASEAN Senior Financials Officials Meeting (ASFOM), dan Committees.
8)   Sub-Committees and Working Groups, yaitu sub-sub komisi dan  kelompok-kelompok kerja ASEAN.
9)   ASEAN Secretariat, yaitu sekretariat ASEAN.

0 Response to "Struktur Organisasi ASEAN"

Posting Komentar