Hubungan Dasar Negara dan Konstitusi

Dasar negara sebagai landasan ideologi kebangsaan memiliki hubungan yang sangat erat dengan konstitusi. Dasar negara adalah filosofi kebangsaan, tujuan nasional, dan citra bangsa.

Dasar negara membutuhkan konstitusi sebagai landasan hukum mencapai tujuan yang diamanatkan dasar negara. Konstitusi merupakan realisasi dari dasar negara.

Dalam hal ini, Pancasila yang memuat tujuan negara, ideologi dan filosofi negara, dituangkan dalam suatu aturan yang mengikat dan memaksa yang tertuang dalam UUD 1945. Inilah salah satu bentuk hubungan antara dasar negara dengan konstitusi.

0 Response to "Hubungan Dasar Negara dan Konstitusi"

Posting Komentar